Posts

Showing posts with the label Filosofi

Filosofi Sepatu Arti kehidupan dan persaudaraan

Image
Arti kehidupan dan persaudaraan 👴 S eorang Bapak Tua hendak menaiki bus, pada saat ia menginjakkan kakinya ketangga bus,salah satu sepatunya terlepas dan jatuh kejalan. Sementara itu pintu bus lalu tertutup dan bus langsung bergerak, s ehingga si Bapak Tua tidak bisa memungut sepatu yang terlepas tadi. 👞👞👞 👴 Dengan tenang si Bapak Tua itu melepas sepatunya yang sebelah dan melemparkannya keluar jendela. 👞👞👞 👱 S eorang pemuda yang duduk dalam bus melihat kejadian itu dan bertanya kepada si Bapak Tua❓❓❓ 👱 "Mengapa Bapak melemparkan sepatu yang sebelah juga ?" 👞👞👞 👴 Si Bapak Tua sambil tersenyum menjawab ringan,  "Supaya siapapun yang menemukan sepatuku bisa memanfaatkannya, itu sepatu baru dan bagus.👞👞👞  Jangan sampai sepatuku kehilangan pasangannya.  Sepatu adalah pasangan terbaik" 👞👞👞 Coba perhatikan saja : 👞 Bentuk pasangannya tak persis sama namun serasi. 👞 Saat dipakai berjalan gerakan bisa berbeda tapi tujuannya sama. 

Filosofi Emas dan Tanah

Image
Sebongkah emas bertemu dengan sebongkah tanah. ● Emas berkata pada tanah, “Coba lihat pada dirimu, suram dan lemah, apakah engkau memiliki cahaya mengkilat seperti aku.......? Apakah engkau berharga seperti aku....... ?” ● Tanah menggelengkan kepala dan menjawab, “Aku bisa menumbuhkan bunga dan buah, bisa menumbuhkan rumput dan pohon, bisa menumbuhkan tanaman dan banyak yg lain, apakah kamu bisa....... ?” Emas pun terdiam seribu bahasa......  Dalam hidup ini banyak orang yang seperti emas, berharga, menyilaukan tetapi tidak bermanfaat bagi sesama. Sukses dalam karir, rupawan dalam paras wajahnya, tapi sukar untuk membantu sesama apalagi peduli. Tapi ada juga yg seperti tanah diinjak-injak, Posisi biasa saja, bersahaja namun ringan tangan siap membantu kapanpun. Makna dari kehidupan bukan terletak pada seberapa bernilainya diri kita, tetapi seberapa besar bermanfaatnya kita bagi orang lain. Jika keberadaan kita dapat menjadi berkah bagi banyak orang, barulah kita b